Nagari Lubuak Jantan

Kec. Lintau Buo Utara
Kab. Tanah Datar - Sumatera Barat

Info
Selamat Datang di NAGARI LUBUAK JANTAN, Dengan Kebersamaan mari kita Membangun Nagari , Lubuak Jantan menuju Nagari Digital, Smart Village , Menuju Nagari Mandiri, maju dan berkesejahteraan

Artikel

Koperasi Syariah Masjid Raya Lubuak Jantan Menyalurkan Zakat Mall Menjelang Idul Fitri 1444 H.

FRANS ANDRIAN

17 April 2023

71 Kali dibuka

Koperasi Syariah Masjid Raya Lubuak Jantan Menyalurkan Zakat Mall Menjelang Idul Fitri 1444 H.

 

 

Senin 17 April 2023

Lubuak Jantan – Sebelum membagikan atau penyerahan  zakat maal ke masyarakat Nagari Lubuak Jantan,Koperasi syariah Masjid Raya Lubuak Jantan telah memiliki program-program untuk membantu umat salah satunya Jum’at Berkah dan Subuh Berkah.

 

Pada kesempatan ini pak Amril Arief ,melaporkan sedikit mengenai  kegiatan yg dilakukan oleh KS MRLJ selama Ramadhan 1444 H ini yaitu sbb :

 

  1. Pengadaan BAHAN PABUKOON/TAKJILAN.

 

Selama Ramadhan tahun ini KS MRLJ bekerja sama dengan Panitia Syiar Ramadhan MRLJ mengadakan penyediaan takjilan berupa kurma dll.

Dengan pengadaan bahan untuk pabukoon tsb KS MRLJ lumayan ada keuntungan walaupun hanya kecil.

Kegiatan menyambut waktu berbuka ini sudah kita biayai selama 30 hari sejumlah rp 15 juta ( rata-rata rp 500 ribu/hari).

 

  1. PELAKSANAAN PEMBAGIAN SEMBAKO SUBUH BERKAH.

 

Alhamdulillah untuk kegiatan Sembako Subuh Berkah sudah dilaksanakan  hampir di  seluruh Masjid di Lubuak Jantan kecuali  Masjid di Jorong  Mawar dan Jorong  Teratai  & Kenaga, karena lokasi nya cukup jauh dan informasi jamaah yg ikut  sholat subuh juga sangat sedikit sekali.

Pembagian Sembako Subuh Berkah paling banyak dilakukan di MRLJ yaitu  sebanyak 5 kali atau 5 pekan mulai dari sebelum Ramadhan ( tgl 16/03/23) sd 28 Ramadhan 1444 H.

Jumlah paket yg sudah disalurkan seluruh nya  sebanyak 1.057 paket dengan harga rata2 rp 25.000/paket berarti secara Total ada dana masuk dari Program Paket Sembako ini adalah sebesar rp 26.500 ribu ( dua puluh enam juta lima ratus ribu rupiah).

Yang menarik adalah jamaah peserta sholat subuh  selama bulan Puasa ini cukup ramai.

Menurut informasi yg diperoleh rata2 jumlah jamaah sholat subuh di MRLJ lebih kurang 250 orang/setiap waktu subuh yang pada  waktu tahun2 lalu hanya berkisaran  50 an orang.

 

3.PENYALURAN ZAKAT MAL/ZAKAT HARTA

 

Koperasi Syariah Masjid Raya Lb Jantan ( KS MRLJ)   dalam rangka membantu Masyarakat Nagari Lubuak Jantan yang tinggal di Kampuang,koperasi telah melakukan suatu kegiatan Sosial yaitu mengumpulkan Zakat dari para MUZAKI/ Orang Yang Wajib Berzakat  dan In Sya Allah akan menyalurkan kepada para  MUSTAHIK/Pihak Yang Berhak Menerima Zakat, terutama kaum Fakir dan Miskin di Kampuang Awak.

Alhamdulillah sampai hari  ini sudah terkumpul dana Zakat tsb sebanyak rp 27.500.000 ( dua puluh tujuh lima ratus ribu)..

In Sya Allah rencana nya Hari Selasa tgl 18/04/23 besok Dana  Zakat tsb  akan dibagikan kepada para Mustahik tsb.

Mengenai Mustahik/orang yg berhak menerima Zakat   hanya golongan  fakir dan miskin .  Pihak  yang menentukan kriteria golongan Fakir dan Miskin  tsb adalah  perangkat Nagari yaitu Kepala Jorong dan Wali Nagari yg punya data tentang kondisi warga nya . Dalam hal ini KS MRLJ tidak ikut menentukan nya. 

KS MRLJ hanya mengumpulkan dan menyalurkan Zakat nya saja. 

KS MRLJ juga tidak mengambil Dana Zakat tsb, walaupun  secara hukum dimungkinkan untuk menerima nya karena bertindak sebagai amil zakat.

Hal ini semata-mata hanya untuk menghindari perdebatan yg membuang energi dan menimbulkan fitnah.

 

Dari ketiga kegiatan tsb diatas secara Total ada dana masuk ke Nagari Lb Jantan lebih kurang sebanyak rp 69 jutaan ( enam puluh sembilan juta rupiah)

Untuk itu Ambo sebagai penggagas dari kegiatan ini  sekali lagi mengucap kan terima kasih yang tak terhingga kepada Dunsanak semuanya atas   sudah mempercayai dan menginfaqkan sebagian rezeki  serta  menyalurkan Zakat Mall nya  tsb melalui KS MRLJ.

Semoga Allah menerima  semua nya itu  sebagai Amal Ibadah dan dibalas NYA dengan pahala yg berlipat ganda .

Aamiiiin YRA .

Sampai ketemu pada kegiatan yg lain.

Wassalam AA

 

Kirim Komentar

Nama
Telp./HP
E-mail

Komentar

Captha

Komentar Facebook

Aparatur Desa

Wali Nagari

MUKHLIS, S.Pd

Sekretaris Nagari

HERMANSYAH

Kaur Tata Usaha dan Umum

HASNI

Kaur Keuangan

YUSNELLY

Kaur Perencanaan

RONI ARMAN

Kasi Pemerintahan

LILA OKTAVIA

Kasi Pelayanan

MULIANI, A.Md

Kasi Kesejahteraan

DAVIT YENDRA

Staff

ERMA INDRIANIS

Staff

FAJRUL HERIANTO

Staff

RAHMAT FAJAR

Staff

WIWI OVALINA

Kepala Jorong Nusa Indah

ARISTA SURYA PURNAMA

Kepala Jorong Cempaka

SUTAN FEBRIANTO

Kepala Jorong Melur

FRANS ANDRIAN

Kepala Jorong Seroja

FATRA EFENDI

kepala Jorong Melati

ADIAR EFENDI

Kepala Jorong Teratai

USMARDI

Kepala Jorong Kenanga

YULFINDRA

Kepala Jorong Mawar I

GAMAL ABDUL NASER

Kepala Jorong Mawar II

DEVI HERNANDES

Kepala Jorong Dahlia

ERIANTO

Kepala Jorong Kamboja

RENDI MARCOLANDA, S.Kom

BPD

YON HENDRI

Layanan Mandiri
Layanan Mandiri
Layanan Mandiri
Layanan Mandiri

Nagari Lubuak Jantan

Kecamatan Lintau Buo Utara, Kabupaten Tanah Datar, Sumatera Barat

Transparansi Anggaran

APBDes 2024 Pelaksanaan

Pendapatan

AnggaranRealisasi
Rp 3.575.597.000,00Rp 2.778.188.078,00

Belanja

AnggaranRealisasi
Rp 4.372.934.255,00Rp 2.903.270.821,00

Pembiayaan

AnggaranRealisasi
Rp -5.000.000,00Rp 0,00

APBDes 2024 Pendapatan

Dana Desa

AnggaranRealisasi
Rp 1.761.527.000,00Rp 1.761.527.000,00

Bagi Hasil Pajak Dan Retribusi

AnggaranRealisasi
Rp 92.751.000,00Rp 0,00

Alokasi Dana Desa

AnggaranRealisasi
Rp 1.712.049.000,00Rp 1.010.787.000,00

Bunga Bank

AnggaranRealisasi
Rp 9.270.000,00Rp 5.874.078,00

APBDes 2024 Pembelanjaan

Bidang Penyelenggaran Pemerintahan Desa

AnggaranRealisasi
Rp 1.506.333.812,00Rp 979.688.250,00

Bidang Pelaksanaan Pembangunan Desa

AnggaranRealisasi
Rp 1.264.918.085,00Rp 842.609.363,00

Bidang Pembinaan Kemasyarakatan Desa

AnggaranRealisasi
Rp 719.504.274,00Rp 401.298.895,00

Bidang Pemberdayaan Masyarakat Desa

AnggaranRealisasi
Rp 442.808.300,00Rp 350.274.313,00

Bidang Penanggulangan Bencana, Darurat Dan Mendesak Desa

AnggaranRealisasi
Rp 439.369.784,00Rp 329.400.000,00

Lokasi Kantor Nagari

Latitude:-0.4283490577472802
Longitude:100.74504845418527

Nagari Lubuak Jantan, Kecamatan Lintau Buo Utara, Kabupaten Tanah Datar - Sumatera Barat

Buka Peta

Wilayah Nagari